Kue Kering Yang Wajib Ada Ketika Idul Fitri
Selasa, 27 Desember 2022 - 07:00 WIB
Sumber :
- Agus Mujianto/iStock
Untuk membuat kacang tanah, kamu membutuhkan oven karena adonan perlu dipanggang hingga mengering.
6. Kue Semprit
Kue semprit berbentuk seperti mawar juga Matahari, sehingga banyak yang menyebutnya kue mawar.
Tekstur dan cita rasanya mirip kue kering sagu, namun terasa lebih kering saat digigit dan tidak mudah hancur di dalam mulut.
7. Lidah Kucing
Lidah kucing merupakan kue wajib ada saat lebaran sejak dahulu. Bentuknya yang panjang dan pipih mirip lidah kucing maka kue kering ini disebut lidah kucing.