Unik! Ini Dia 3 Masjid Terkecil di Dunia, Ukurannya Ada yang Dua Setengah Langkah

Bangunan Masjid Terkecil di Dunia
Sumber :
  • Pixabay / sharonang

Masjid Al Bidaya terletak di Bukit Fujairah dan telah dibangun sejak tahun 1446, serta memiliki luas sekitar 53 meter persegi. 

 

Untuk kapasitasnya sendiri, Masjid Al Badiya dapat menampung sekitar 50 - 75 orang. Adapun nama Al Badiya dipilih karena masjid ini berdekatan dengan Desa Al Badiya. 

 

Departemen Warisan Purbakala Universitas Sydney Australia mengungkapkan bahwa masjid tersebut dahlu dibangun menggunakan material bebatuan yang ada di sekitar wilayah tersebut.

 

Perlu dicatat, untuk orang-orang yang memiliki tinggi badan di atas 160 cm dipastikan tidak bisa memasuki masjid karena atapnya cukup rendah. 

 

2. Masjid Mir Mahmood Shah - India