Hujan Deras Picu Longsor Mematikan di Korsel, 10 Nyawa Melayang

Hujan ekstrem yang menyebabkan banjir di Bandara Dubai UAE
Sumber :
  • Ist

Kabupaten Hapcheon bersebelahan hingga 699 mm. Sementara, Kabupaten Hadong yang berdekatan mencapai curah hujan 621,5 mm.

 

Pihak berwenang sudah mencatat 1.920 kasus jalan terendam banjir, hilangnya tanah, dan kerusakan fasilitas umum. Selain itu, ada 2.234 kasus kerusakan properti pribadi lainnya, seperti bangunan dan lahan pertanian.

 

Sebanyak 12.921 orang mengungsi di 14 kota besar dan provinsiPihak otoritas terkait memprediksi hujan deras lebih lanjut diperkirakan akan terjadi di wilayah ibu kota dan Provinsi Gangwon hingga Minggu pagi.