5 Tempat Eksotis di Taman Nasional Alas Purwo Yang Wajib Dikunjungi

Taman Nasional Alas Purwo
Sumber :
  • @adityagusetiawan/Instagram

Cerita Kita –Kabupaten Banyuwangi tak henti-hentinya menyuguhkan pariwisata menakjubkan. Taman Nasional Alas Purwo yang berlokasi di dua Kecamatan kecamatan Tegaldlimo dan Kecamatan Purwoharjo ini memiliki berbagai spot wisata alam yang masih terjaga. 

Misteri Alas Purwo, Legenda Ujung Timur Tanah Jawa

Selain bisa menikmati keindahan flora dan fauna di Alas Purwo, anda juga akan dimanjakan dengan pantai-pantainya yang mempesona. Terletak di ujung jawa timur, alas Purwo memiliki luas sekitar 43.420 hektar sekaligus hutan tertua di pulau Jawa. Tidak heran jika banyak orang yang menganggap kawasan ini penuh misteri dan angker. 

Padahal Taman Nasional Alas Purwo memiliki banyak kekayaan seperti 700 jenis flora, 320 macam burung, 50 jenis mamalia, 48 jenis reptil, serta 15 jenis amfibi yang mendiami alas Purwo. Kekayaan lain termasuk juga tempat-tempat menarik yang dapat dikunjungi. Kali ini, Ceritakita akan merangkum sejumlah temoat indah yang bisa anda kunjungi di TN Alas Purwo

Maju Mundur Gak Jelas, Hak Angket Kecurangan Pemilu Dibuat Layu Sebelum Berkembang

1. Pantai Pancur

Kota Banyuwangi yang dekat dengan laut membuat kabupaten ini memiliki banyak wisata pantai yang terkenal baik dikalangan wisatawan domestik maupun luar negeri. Pantai Pancur yang merupakan bagian dari Taman Nasional Banyuwangi ini menyuguhkan panorama oantai dengan pasir outih yang tak kalah indah dengan pantai-pantai lainnya di Banyuwangi. 

4 Peristiwa Bersejarah yang Terjadi di 17 Ramadhan, Nomor Tiga Paling Memilukan

Pantai Pancur Banyuwangi

Photo :
  • @sholhanaziz1031/instagram

Sedangkan untuk penamaan 'Pantai Pancur' mengacu pada eksistensi sungai yang airnya menuju ke pantai dalam bentuk sebuah pancuran. Maka kemudian dinamakan pantai Pancur.

Halaman Selanjutnya
img_title