6 Negara dengan Angkatan Laut Paling Kuat di Dunia, Posisi Indonesia Bikin Bangga
Senin, 13 Mei 2024 - 08:33 WIB
Sumber :
6, Korea Selatan, Kekuatan Maritim yang Berkembang
Angkatan Laut Republik Korea (ROK Navy) mengalami perkembangan pesat dalam beberapa tahun terakhir. Armada mereka terdiri dari 1 kapal induk ringan, 18 kapal selam, dan 166 kapal perang lainnya. Rok Navy fokus pada pengembangan teknologi maritim dan persenjataan canggih untuk menjaga keamanan maritim di Semenanjung Korea.