Survei Warna Research Center: Rudy Mas'ud-Seno Aji Unggul Jauh dari Isran Noor-Hadi Mulyadi

Ilustrasi pemilu
Sumber :

Warna Research Center kemudian mencari tahu tingkat elektabilitas kedua pasangan calon dengan jawaban responden secara terbuka dan ditanyakan secara spontan, jika pilkada digelar saat ini. Hasilnya, pasangan cagub-cawagub  Rudy Mas'ud-Seno Aji  unggul dengan perolehan 53,1% dan pasangan Cagub -cawagub Isran Noor-Hadi Mulyadi 30,3%, kemudian  sebanyak 16,4% responden masih belum menentukan pilihan atau memilih untuk tidak menjawab. 

Momen Seorang Nenek Peluk Ahmad Ali di Pasar Salakan, Doakan Jadi Gubernur

 

Elektabilitas Rudy Mas'ud-Seno Aji kian unggul jauh saat responden disodori kuesioner pertanyaan tertutup terkait elektabilitas (tingkat keterpilihan) terhadap kedua pasangan calon gubernur dan wakil gubernur Kalimantan Timur.

Bala Gibran Deklarasi Dukung Bobby Nasution di Pilkada Sumut 2024

 

"Pasangan Rudy Mas'ud-Seno Aji unggul jauh di angka 58,6% dan petahana Isran Noor-Hadi Mulyadi di angka 33,8% dan sebanyak 7,6% responden belum menentukan pilihan/belum menjawab," ucap Hilman. 

Apresiasi Visi-Misi Pramono-Rano, Anggota DPRD DKI: Sangat Relevan dengan Tantangan Jakarta

 

Sementara, tambahnya, tingkat kepuasan publik terhadap kinerja Isran Noor-Hadi Mulyadi mencapai 40,6%. Adapun tingkat keberhasilan pemerintahan petahana dinilai 38,5% dari program program yang dijanjikan saat kampanye pada pilkada lalu. 

Halaman Selanjutnya
img_title