Ini Dia Doa Meminta Jodoh Untuk Perempuan yang Bisa Dilantunkan, Lengkap Dengan Latin dan Artinya

Doa meminta jodoh
Sumber :
  • Pexels / Thirdman

Cerita Kita – Sebagian umat muslim di segelintir tempat barangkali saat ini sedang berikhtiar untuk mencari atau mendapatkan jodoh.

Paling Banyak Sebut Perempuan di Visi Misi, Pengamat Nilai Ahmad Ali Paling Inklusif

 

Berdoa untuk meminta jodoh juga menjadi salah satu langkah atau upaya yang bisa dilakukan untuk mendekatkan diri seseorang dan bertemu dengan jodoh terbaik.

Komitmen Riezky Aprilia Berdayakan Perempuan Sumsel Lewat Pertanian

 

Jodoh sendiri kerap jadi hal yang dinantikan oleh sebagian besar orang. Namun perlu usaha dan kesabaran untuk bertemu dengan sang jodoh.

Mengenalkan Gondang Oguang ke Dunia Melalui Residensi Budaya

 

Tetapi jodoh bisa dibilang seperti rezeki yang sudah ditentukan oleh Allah SWT. Namun sebagai seorang muslim kita tetap diperintahkan untuk berusaha dengan jalan yang baik.

 

Cerita kita merangkum dari berbagai sumber, apabila semua ikhtiar sudah dilakukan maka langkah berikutnya adalah dengan pasrah terhadap takdir Allah SWT.

 

Berikut ini salah satu doa meminta jodoh untuk perempuan berikut arti dan terjemahannya.

 

رَبِّ هَبْ لِي مِنْ لَدُنْكَ زَوْجًا طَيِّبًا وَيَكُوْنُ صَاحِبًا لِى فِى الدِّيْنِ وَالدُنْيَا وَالْأَخِرَة

 

"Robbi Habli Milladunka Zaujan Thoyyiban Wayakuuna Shoohiban Lii Fiddiini Waddunyaa Wal Aakhiroh"

 

Artinya: "Ya Robb, berikanlah kepadaku suami yang terbaik dari sisi-Mu, suami yang juga menjadi sahabatku dalam urusan agama, urusan dunia dan akhirat."

 

Doa ini bisa dipanjatkan atau dilantunkan setelah shalat, dan membacanya dengan penuh ketulusan.

 

Sementara itu kiat lainnya agar lekas dipertemukan dengan jodoh yakni diantaranya dengan memperbaiki kualitas diri, membangun komunikasi yang baik, dan tetap menjalankan perintah Allah SWT.

 

Itu tadi doa meminta jodoh untuk perempuan beserta latin dan artinya, semoga bermanfaat.