4 Amalan yang Dapat Dilakukan di Pertengahan Bulan Ramadhan
Jumat, 7 April 2023 - 07:53 WIB
Sumber :
- Pexels / Thirdman
Lalu apa saja amalan-amalan yang bisa dilakukan di momen 10 hari kedua atau pertengahan bulan Ramadhan? Berikut informasinya.
1. Membaca Alquran
Tentu membaca Alquran sangat dianjurkan bagi umat muslim tidak hanya di pertengahan bulan Ramadhan saja. Tetapi dengan memperbanyak membaca Alquran, seseorang bisa menjadi lebih tenang dan semangat untuk melakukan ibadah dan amalan kebaikan lainnya.
2. Sedekah
Sedekah dipercaya bisa melapangkan urusan dunia dan akhirat bagi seorang muslim sekaligus dapat membuka pintu rezeki.
3. Berdoa
Pada pertengahan bulan Ramadhan, berdoa untuk meminta kepada Allah sekaligus memohon ampunan dan meminta dikabulkan atas segala hajat bisa dilakukan oleh setiap umat Islam.
Halaman Selanjutnya
Selain itu di pertengahan bulan Ramadhan menjadi hari terbaik untuk berdoa baik meminta kebaikan di dunia maupun di akhirat, sebab di hari tersebut Allah memberi kenikmatan bagi hambanya.