Bedakan Antara Bencana Azab Dengan Bencana Sebagai Ujian

disaster
Sumber :
  • chaiyapruek2520/iStock

Cerita KitaBencana merupakan serangkaian peristiwa yang berpotensi mengancam kehidupan manusia baik disebabkan karena faktor alam maupun faktor dari ulah manusia sendiri. Kerusakan imbas bencana juga beragam, mulai dari rusaknya populasi lingkungan, populasi, kerugian harta benda hingga dampak psikologis. 

Ini Dia Upaya Mitigasi Gempa Bumi yang Perlu Diketahui dan Dilakukan

Beberapa individu berpikir bahwa bencana sendiri adalah satu dari takdir Allah SWT. Tetapi mereka lupa bahwa bencana sendiri adalah konsekuensi dari perpaduan antara perbuatan manusia dengan aktivitas alam seperti gunung meletus, gempa bumi, Tsunami hingga angina putting berliung. Seperti pada QS. ar-Rum: 41

ظَهَرَ ٱلْفَسَادُ فِى ٱلْبَرِّ وَٱلْبَحْرِ بِمَا كَسَبَتْ أَيْدِى ٱلنَّاسِ لِيُذِيقَهُم بَعْضَ ٱلَّذِى عَمِلُوا۟ لَعَلَّهُمْ يَرْجِعُونَ

Dukung Ketahanan Pangan Indonesia, IsDB dan IFAD Kembangan Pertanian Dataran Tinggi

Artinya : “telah terjadi berbagai bencana di daratan dan di lautan yang terjadi karena ulah manusia….”

Dalam surat tersebut menujukkan bahwa bencana alam tidak semata-mata takdir Allah. Melainkan ada campur tangan manusia yang menyebabkan bencana tersebut terjadi. Seperti penggundulan hutan yang menyebabkan longsor, tumpukan sampah manusia yang sebabkan banjir, atau yang tampak di Indonesia pengeboran minyak yang menyebabkan tragedy Lumpur Lapindo. 

Momen Puluhan Ribu Massa di Kampanye Akbar Rudy Susmanto - Jaro Ade di Bogor

Saat bencana terjadi hingga merenggut korban jiwa, banyak pertanyaan apakah peristiwa tersebut masuk azab atau ujian dari Allah SWT ?

Berdasarkan ayat-ayat Al-Qur’an, Allah akan menimpa azab berupa bencana kepada suatu kaum karena kekufuran mereka. Namun bencana bisa ditafsirkan sebagai ujian agar umat manusia semakin meningkatkan imannya. 

Halaman Selanjutnya
img_title