What's So Wrong About Your Life, Kisah Mimpi yang Tak Tercapai: Review

Review buku What's So Wrong About Your Life
Sumber :
  • Images / Gramedia.com

Cerita Kita – What's So Wrong About Your Life menjadi salah satu buku karya Ardhi Mohamad. Buku ini terbit pada bulan Desember tahun 2019 lalu, dan mempunyai total 180 halaman. 

Menemukan Kedamaian dan Kebahagiaan dengan The Power of Now karya Eckhart Tolle

Ardhi Mohamad merupakan salah seorang penulis yang populer karena salah satu karyanya tentang pengembangan diri. Buku What's So Wrong About Your Life mendapat banyak perhatian dari pembaca.

Buku ini mengisahkan tentang sebuah mimpi atau keinginan yangtidak tercapai, sehingga mengantarkan diri kepada rasa kekecewaan. Sampai akhirnya menganggap bahwa dunia tidak adil karena permasalahan yang dihadapi amat pelik. 

Review Singkat Buku Sayangi Dirimu, Berhentilah Menyenangkan Semua Orang

Selain itu What's So Wrong About Your Life, memberikan gambaran tentang quarter life crisis yang tentunya dihadapi semua orang. Dimana hal ini merupakan masa-masa paling berat ketika tumbuh dewasa. 

Dikutip dari Gramedia.com, Cerita Kita merangkum ulasan buku What's So Wrong About Your Life yang memberikan penjelasan sekaligus jawaban atas pertanyaan yang sering muncul saat tantangan hidup melanda. 

Buku Atomic Habit Untuk Kaum Rebahan

Buku ini akan mengajarkan bagaimana menyikapi dan menerima segala sesuatu yang terjadi dalam hidup dengan lebih bijak. 

Mungkin sebagian orang berfikir bahwa cinta merupakan jawaban dari rasa insecure yang sering mendatangi kita. Mungkin juga melupakan masa lalu bisa jadi pilihan yang tepat. Dan masih banyak pikiran yang lainnya.

Halaman Selanjutnya
img_title