Pahala Berlimpah di Bulan Dzulhijjah, Jangan Lewatkan Sejumlah Amalan Ini!
Rabu, 28 Mei 2025 - 13:13 WIB
Sumber :
Jakarta –Bulan Dzulhijjah adalah salah satu dari bulan-bulan yang dimuliakan dalam Islam. Ia merupakan bulan ke-12 dalam kalender hijriyah dan menjadi waktu pelaksanaan ibadah haji serta Hari Raya Iduladha. Rasulullah ﷺ menyebut sepuluh hari pertama bulan ini sebagai hari-hari terbaik di dunia. Maka, umat Islam dianjurkan untuk memperbanyak amal saleh di dalamnya.
Keutamaan 10 Hari Pertama Dzulhijjah
Rasulullah ﷺ bersabda:
“Tidak ada hari-hari di mana amal saleh lebih dicintai oleh Allah daripada sepuluh hari ini (sepuluh hari pertama Dzulhijjah).”
(HR. Bukhari)
Halaman Selanjutnya