Pahala Berlimpah di Bulan Dzulhijjah, Jangan Lewatkan Sejumlah Amalan Ini!

Ilustrasi bulan/kalender Hijriyah
Sumber :

1. Berpuasa

Semangat Berbagi Idul Adha, Salurkan Kurban dari Masjid hingga Pesantren

Puasa di sembilan hari pertama, khususnya pada hari Arafah (9 Dzulhijjah), sangat dianjurkan bagi yang tidak menunaikan haji. Rasulullah ﷺ bersabda:

 

Hari Raya Idul Adha: Ibadah yang Mencerminkan Ketundukan Nabi Ibrahim

“Puasa pada hari Arafah, aku berharap kepada Allah agar dapat menghapus dosa tahun sebelumnya dan tahun sesudahnya.”

(HR. Muslim)

Cara Mencegah Asam Lambung Selama Menjalankan Ibadah Puasa

 

2. Bertakbir, Tahlil, dan Tahmid

Halaman Selanjutnya
img_title