Persaudaraan Tani-Nelayan Kecam Pernyataan Menteri KP Trenggono Atas Pembongkaran Pagar Laut oleh TNI AL

TB Utomo
Sumber :

"Kami mendukung penuh TNI AL dan berharap tindakan serupa terus dilakukan untuk menegakkan hukum di sektor maritim," katanya. 

Cek Perhutanan Sosial di Majalengka, Menhut Pastikan Seluruh Petani Hutan Dapat Pupuk

Ia menegaskan bahwa koordinasi yang solid antara kementerian, lembaga, dan satuan pertahanan sangat penting untuk mendukung program kerja Presiden Prabowo Subianto dalam 100 hari pertama kepemimpinannya. 

"Kelemahan koordinasi yang ditunjukkan Menteri Trenggono ini harus menjadi peringatan keras agar ke depannya tidak ada lagi pejabat publik yang bekerja tanpa visi bersama demi rakyat," tutupnya.

Nelayan Sukawali tak Persoalkan Pagar Laut: Menjadi Budidaya Kerang Hingga Pagar Abrasi